Pemain Muda The Next Kento Momota Ternyata Kagumi Ganda Putra Terbaik Indonesia Ini, Kodai: Ingin Seperti Dia

- 20 Agustus 2022, 19:43 WIB
Kevin Sanjaya dan Kodai Naraoka
Kevin Sanjaya dan Kodai Naraoka /Instagram/Kodai_.0630/

HALOYOUTH - Kodai Naraoka merupakan salah satu pemain muda tunggal putra yang tengah naik daun saat ini.

Kodai Naraoka mulai bermain bulutangkis pada usia 5 tahun dengan pengaruh ayahnya.

Kodai Naraoka mewakili negaranya berkompetisi di Olimpiade Pemuda Musim Panas 2018 di Buenos Aires, Argentina, memenangkan medali perunggu di tunggal putra dan acara beregu campuran.

Baca Juga: Kocak, Begini Candaan Fajar Alfian ke Mohammad Ahsan: Perunggu Aja Ya Bang, Saya Emasnya

Sejauh ini, Kodai Naraoka telah meraih 5 gelar di BWF International Series di ajang Lao International 2019, Jamaica International 2019, Mongolia International, Dubai International hingga  Yonex Grapichs International.

Tahun ini merupakan tahun terbaik bagi Kodai Naraoka di usianya yang baru menginjak 21 tahun.

Kodai Naraoka telah tiga kali meraih gelar runner up di Korea Masters 2022, Singapore Open 2022 dan Taipei Open 2022.

Baca Juga: Lin Dan hingga Bao Chunlai Turun Gunung di Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2022, Ada Apa?

Beberapa pemain top dunia telah merasakan keganasan dari Kodai Naraoka.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x