Ini Kata Warganet China Usai Wakilnya Kalah Nyesek Dari Apriyani-Fadia di Japan Open 2022

- 1 September 2022, 20:16 WIB
Apriyani Rahayu dan Siti Fadia. Jadwal Perempat FINAL Japan Open 2022: Apriyani/Fadia vs Chen Qing Chen/Jia Yi Fan pada Jumat 2 September 2022
Apriyani Rahayu dan Siti Fadia. Jadwal Perempat FINAL Japan Open 2022: Apriyani/Fadia vs Chen Qing Chen/Jia Yi Fan pada Jumat 2 September 2022 /Instagram @badminton.ina//Instagram.com/@badminton.ina/

HALOYOUTH - Berikut kata warganet China wakil ganda putrinya dikalahkan pasangan Indonesia Apriyani Rahayu-Siti Fadia Silva Ramadhanti.

Diketahui, ganda putri andalan Indonesia Apriyani Rahayu-Siti Fadia Silva Ramadhanti berhasil melaju ke babak perempat final Japan Open 2022.

Pada babak 16 besar, Apriyani Rahayu-Siti Fadia Silva Ramadhanti mengalahkan wakil China Liu Xuan Xuan-Xia Yu Ting dua gim langsung.

Apriyani Rahayu-Siti Fadia Silva Ramadhanti menang atas Liu Xuan Xuan-Xia Yua Ting dengan skor yang menyesakan 22-20 dan 24-22.

Baca Juga: Tragis, Ganda Putra Gugur Berjamaah, Fajar Alfian-Rian Ardianto Jadi Penyelamat Indonesia di Japan Open 2022

Ganda putri China yang lain yaitu Chen Qing Chen-Jia Yifan akan menjadi lawan Apriyani-Fadia di babak perempat final Japan Open 2022.

Chen Qing Chen-Jia Yi Fan melesat ke babak delapan besar usai menyingkirkan perlawanan Vivian Hoo-Lim Chiew Sin dari Malaysia 21-16 dan 21-14.

Dengan kekalahan menyesakan wakilnya dari Apriyani-Fadia membuat warganet China memberi beragam komentar di media sosial media mereka Weibo.

Lebih lengkapnya, berikut adalah komentar-komentar Warganet China sebagaimana Haloyouth.com mengutip dari kanal YouTube Penol Sports.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x