Denmark Open 2022 Babak 16 Besar, The Daddies Diancam Chinese Taipei, Fajar-Rian Jaga Asa Juara

- 19 Oktober 2022, 05:57 WIB
Fajar Alfian Rian Ardianto/ Djarum Badminton /
Fajar Alfian Rian Ardianto/ Djarum Badminton / /

Namun pasangan Chinese Taipei juga tidak bisa diremehkan begitu saja.

Negara ini memiliki banyak ganda putra unggulan, termasuk medali emas Olimpiade Tokyo pun berhasil direnggut oleh mereka.

Baca Juga: Laga Denmark Open 2022 Hari Ke-2, Saksikan Marcus-Kevin Hingga Anthony Ginting

Kemudian Fajar Alfian dan Rian Ardianto juga berhasil tembus ke babak 16 Denmark Open 2022.

Tiket 16 besar itu berhasil dipegang oleh Fajar-Rian usai mengalahkan pasangan Prancis, Ruben Jille-Ties Van Der Lecq.

Sebagai ganda putra unggulan ketiga, Fajar-Rian masih menjaga asa juara dan bermain apik mengalahkan ganda putra Prancis melalui laga rubber game dengan skor, 21-6, 19-21, 21-8.

Baca Juga: Masih Dijagokan, Begini Head To Head Marcus-Kevin vs Akira Koga-Taichi Saito Denmark Open 2022

Sedangkan disektor tunggal putra hanya Jonatan Christie yang lolos ke babak 16 besar Denmark Open 2022 usai mengalahkan tunggal putra tuan rumah, Hans-Kristian Solberg Vittinghus.

Jojo menang usai bertanding melalui laga rubber game dengan skor, 21-9, 19-21, 21-18.

Sementara Chico Aura Dwi Wardoyo harus angkat koper usai disingkirkan tunggal putra Jepang, Kanta Tsuneyama.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x