3 Makam Keramat yang Kerap Dikunjungi Pejabat, Intip di Sini Apa Saja?

- 16 Juli 2023, 19:20 WIB
Ilustrasi Makam Sunan Ampel, Surabaya
Ilustrasi Makam Sunan Ampel, Surabaya /Tangkapan layar YouTube SARKUB INDONESIA/

HALOYOUTH - Kali ini disajikan artikel tentang 3 makam keramat yang kerap dikunjungi Pejabat, intip di sini apa saja?.

Tahukah Anda setidaknya ada 3 makam keramat yang kerap dikunjungi Pejabat, yuk ntip di sini apa saja?.

Baca artikel ini sampai selesai untuk mengetahui 3 makam keramat yang kerap dikunjungi Pejabat, intip di sini apa saja?.

Dikutip Haloyouth.com dari berbagai sumber bahwa Jawa Timur, sebagai salah satu provinsi di Indonesia, menyimpan sejuta pesona dan warisan budaya yang kaya.

Selain terkenal dengan keindahan alamnya, Jawa Timur juga menjadi tempat bersemayamnya beberapa makam keramat yang memiliki nilai historis dan religius yang tinggi.

Tak heran, beberapa pejabat dan tokoh penting Indonesia sering datang berziarah untuk menghormati dan merenungkan jejak perjuangan dari tokoh-tokoh religius di masa lalu.

Baca Juga: Intip di Sini Misteri dan Keanggunan Makam Keramat Ki Buyut Janir di Kampung Kopo Kabupaten Tangerang

1. Makam Sunan Ampel, Surabaya

Makam Sunan Ampel adalah salah satu tempat bersejarah yang menjadi destinasi ziarah utama di Surabaya, Jawa Timur.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah