4 Makam Keramat di Lamongan, Salah Satunya Makam Wali Songo

- 22 Juli 2023, 11:04 WIB
4 Makam Keramat di Lamongan, Salah Satunya Makam Wali Songo
4 Makam Keramat di Lamongan, Salah Satunya Makam Wali Songo /Instagram @lamongantourism/

HALOYOUTH - Lamongan merupakan nama dari salah satu Kabupaten di Jawa Timur dengan pusat pemerintahannya berada di Kota Lamongan.

Secara geografis Kabupaten Lamongan cukup strategis, karena berdekatan dengan kota-kota besar lainnya di Jawa Timur.

Jika mendengar nama Lamongan kita pasti akan langsung terbayang kenikmatan wisata kulinernya yang paling terkenal yaitu soto, oleh karena kota ini dijuluki Kota Soto. 

Selain terkenal dengan wisata kulinernya, Lamongan juga memiliki berbagai destinasi yang bisa dikunjungi seperti wisata alam, pantai, sejarah hingga religi.

Baca Juga: Ini Dia Deretan Pusaka Sakti Legendaris: Menguak Misteri dan Keberadaannya Dimana Saat Ini?

Dan berikut 4 rekomendasi wisata religi makam keramat para Wali Allah di Kabupaten Lamongan yang wajib kalian kunjungi, sebagimana dikutip HALOYOUTH dari berbagai sumber.

1. Makam Sunan Drajat 

Lokasi makam Sunan Drajat berada di Dusun Drajat, Desa Drajat, Kecamatan Paciran, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur beliau adalah salah satu Wali Songo yang berasal dari Gresik dan telah menyebarkan ajaran Islam di Pulau Jawa.

Sunan Drajat yang memiliki nama asli Raden Syarifudin atau Raden Qosim adalah anak dari Sunan Ampel yang juga dikenal sebagai Ali Rahmatullah atau Raden Rahmat.

Halaman:

Editor: Saepudin Bahri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah