Mendapat Kecaman dari PFI, Anji buka Suara Melalui Unggahan Instagram

- 20 Juli 2020, 19:00 WIB
foto tanggapan Anji terhadap kecaman yang diberikan oleh PFI.*/instagram.com/@duniamanji
foto tanggapan Anji terhadap kecaman yang diberikan oleh PFI.*/instagram.com/@duniamanji /

HALOYOUTH - Anji menanggapi teguran dan kecaman dari PFI (Pewarta Foto Indonesia) melalui Instagram pribadinya @duniamanji pada 20 Juli 2020.


Baru-baru ini nama Anji Kembali disorot oleh Netizen dan beberapa media, dikarenakan unggahan foto jenazah pasien terpapar Covid-19 yang didapatkan dari hasil screenshoot pada akun Instagram @joshirwandi dan opininya terhadap foto tersebut melalu caption pada unggahan yang sudah dihapusnya.

Unggahan tersebut menuai pro dan kontra dari para Netizen, serta mendapat kecaman dari PFI. Dilansir Haloyouth dari Instagram @pewartafotoindonesia, PFI mengecam Anji karena membuat opini penghakiman sepihak yang seolah-olah foto tersebut adalah hasil settingan dan hasil karya dari seorang buzzer, bukan jurnalis.

Baca Juga: Anji Berkomentar Soal Foto Jenazah COVID-19, PFI Beri Kecaman

Kini anji menanggapi teguran serta kecaman dari PFI melalui Instagram pribadinya pada 20 juli 2020 yang tersusun dalam 9 slide unggahan Instagram.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

• Menanggapi @pewartafotoindonesia atas karya foto @joshirwandi .

A post shared by Anji MANJI (@duniamanji) on

 



Pada unggahan slide pertama, terdapat foto surat kecaman yang dilancarkan kepada Anji, dan keterangan yang ditulis “dear, @pewartafotoindonesia”.

Halaman:

Editor: Ade Rosman

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah