Latihan Soal dan Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 165: Dasar Lompat Jauh

30 Oktober 2023, 10:43 WIB
Latihan Soal dan Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 165: Dasar Lompat Jauh /

HALOYOUTH - Secara definisi Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (PJOK) merupakan proses pendidikan yang memanfaatkan aktivitas fisik.

Contoh soal tersebut juga dapat dimanfaatkan oleh guru sebagai acuan dalam membuat materi ujian. Sebab, isinya sudah disesuaikan dengan materi kelas 8 halaman 165.

Berdasarkan buku Solusi Cerdas Guru Penjas Mengatasi Kekurangan Alat Olahraga oleh Siti Latifah, M. Hidayat, Miskadi, Muhamad Suhardi, dan Randi Pratama Murtikusuma (2023:1), PJOK adalah proses pendidikan yang memanfaatkan aktivitas fisik untuk menghasilkan perubahan holistik dalam kualitas individu.

Baca Juga: Kumpulan Soal Ujian Sekolah Sejarah Kelas 12 SMA Beserta Kunci Jawaban: Teori Menurut Para Ahli

Adapun latihan soal dan kunci jawaban PJOK kelas 8 halaman 165 yang bisa dipelajari siswa adalah sebagai berikut.

Soal dan Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 165

1. Posisi awal badan yang benar saat persiapan melakukan awalan lompat jauh adalah...

Jawaban: C. Membelakangi arah awalan

2. Gerak awalan yang benar untuk melakukan lompat jauh adalah...

Jawaban: A. Dilakukan secepat-cepatnya

3. Gerakan yang benar saat kaki tumpu akan menginjak papan tumpuan lompat jauh adalah...

Jawaban: A. Tidak merubah langkah dan ke depan lari

4. Posisi badan yang benar saat kaki tumpu melakukan tumpuan pada papan tumpuan adalah...

Jawaban: A. Lebih dibungkukkan

5. Gerakan kaki belakang yang benar saat kaki tumpu menolak pada papan tumpuan lompat jauh adalah...

Jawaban: C. Diayun ke belakang atas

6. Gerakan kedua lengan yang benar saat kaki tumpu menolak pada papan tumpuan lompat jauh adalah...

Jawaban: A. Diayun ke depan atas

7. Urutan telapak kaki yang benar saat melakukan tumpuan pada papan saat lompat jauh....

Jawaban: A. Tumit - telapak kaki - ujung telapak kaki

8. Posisi pinggang yang benar saat di udara pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah...

Jawaban: A. Membungkuk ke depan

9. Posisi kedua lengan saat di udara pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah...

Jawaban: A. Lurus ke atas di samping telinga

10. Posisi kedua tungkai yang benar saat di udara pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah....

Jawaban: A. Di belakang badan lurus

11. Gerakan badan yang benar saat akan mendarat pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah...

Jawaban: B. Dibawa ke depan

12. Gerakan kedua tungkai yang benar saat akan mendarat pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah...

Jawaban: D. Dibawa ke bawah

13. Gerakan kedua kaki yang benar saat kaki akan menyentuh tempat pendaratan pada gerak spesifik lompat jauh gaya menggantung adalah...

Jawaban: B. Kedua kaki diluruskan ke belakang

14. Pendaratan yang digunakan ketika mendarat bak lompat jauh adalah...

Jawaban: B. Menggunakan kedua kaki diawali ujung telapak kaki

15. Gerakan badan yang benar saat mendarat pada bak lompat jauh adalah...

Jawaban: B. Berat badan dibawa ke belakang

Demikian soal dan kunci jawaban PJOK kelas 8 halaman 165 yang bisa disimak.***

Editor: Nurhendra Wibowo

Tags

Terkini

Terpopuler