Kumpulan Soal Ilmu Tajwid Cocok untuk Perlombaan Cerdas Cermat Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 4 Oktober 2023, 13:02 WIB
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Pelajaran Ilmu Tajwid
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Pelajaran Ilmu Tajwid /Sumber Gambar: Hasil edit Aplikasi Canva/

HALOYOUTH - Contoh kumpulan soal dan kunci jawaban pelajaran ilmu tajwid berikut cocok dijadikan referensi untuk lomba cerdas cermat.

Kumpulan soal ini diharapkan dapat memudahkan Anda dalam setiap poin soal yang diberikan khususnya dalam pelajaran ilmu tajwid.

Dirangkum Haloyouth dari berbagai sumber berikut kumpulan soal dan kunci jawaban pelajaran ilmu tajwid cocok untuk lomba cerdas cermat.

Baca Juga: Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban Pelajaran Akidah Akhlak Cocok untuk Lomba Cerdas Cermat Anak

1. Hukum mempelajari ilmu tajwid adalah ...

Jawaban: Fardhu kifayah (wajib kifayah)

2. Huruf mad thabi'i terdiri dari tiga macam yaitu sebutkan!

Jawaban: Alif, wawu, dan ya. ( ا و ي )

3. Dalam ilmu tajwid secara umum idgham terbagi menjadi dua macam yaitu idgham bighunah dan idgham bilaghunah, secara bahasa bighunah dan bilaghunah memiliki arti ...

Halaman:

Editor: Bakri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah