Pernah Alami Mimpi Buruk di Siang Hari? Selamat Kamu Dapat Keberuntungan Bagus Hari Ini, Begini Penjelasannya

- 8 Januari 2022, 15:44 WIB
Ilustrasi mimpi | Pernah Alami Mimpi Buruk di Siang Hari? Selamat Kamu Dapat Keberuntungan Bagus Hari Ini, Begini Penjelasannya
Ilustrasi mimpi | Pernah Alami Mimpi Buruk di Siang Hari? Selamat Kamu Dapat Keberuntungan Bagus Hari Ini, Begini Penjelasannya /ILUSTRASI// /

HALOYOUTH – Mimpi buruk memang jadi mimpi yang paling dihindari orang-orang setiap tidur. Setiap kali kamu mengalami mimpi buruk, kamu pasti menyalahkan ‘tidak berdoa’ atas mimpi tersebut.

Tapi tahukah kamu kalau mimpi buruk disiang hari malah berarti sebuah berkah untuk kamu? Menurut primbon Jawa, jika seseorang mengalami mimpi buruk disiang hari maka itu berarti ia akan mendapat keberuntungan yang berbalik dari mimpi yang dia alami. Berikut penjelasan Haloyouth tentang mimpi buruk disiang hari.

1. Mimpi buruk di siang hari secara umum

Banyak hal yang dapat dikategorikan sebagai mimpi buruk. Namun secara umum, jika seseorang bermimpi buruk saat mereka sedang tidur siang itu berarti sebuah berkah yang besar akan segera mereka dapatkan.

Mimpi tersebut akan berubah berbalik dengan apa yang terjadi dunia nyata. Namun kamu juga jangan terlalu senang, jika kamu berlebihan menanggapi hal tersebut. Justru kamu akan mendapat musibah yang sama buruknya dengan mimpi kamu.

Baca Juga: Cowok Harus Tau! Ini Arti Mimpi dari Pacar Hamil

2. Mimpi badai di siang hari

Pernahkah kamu bermimpi terjebak disebuah badai? Mimpi tersebut mungkin dapat dianggap mengerikan bagi sebagian orang. Tapi ternyata mimpi ini juga membawa tanda-tanda baik untuk kamu loh.

Artinya masalah yang sedang kamu hadapi, perlahan-lahan akan segera menemukan solusinya dan dapat diselesaikan dengan baik. Terutama jika kamu punya masalah dengan keluarga kamu.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x