Tes Psikologi: Ketahui Karaktermu Berdasarkan Spasi dan Jarak Tulisan Tangan

- 13 Januari 2022, 11:20 WIB
Ilustrasi Tulisan Tangan Berdasarkan Spasi  dan Jarak Tulisan/Pixabay/tookapic/
Ilustrasi Tulisan Tangan Berdasarkan Spasi dan Jarak Tulisan/Pixabay/tookapic/ /

HALOYOUTH – Setelah sebelumnya dibahas mengenai proses mengetahui karakter seseorang berdasarkan tulisan tangan dilihat dari unsur tekanan, ukuran, dan tingkat kemiringan.

Sebagaimana yang dikutip oleh Haloyouth.com dari buku Seni Belajar Grafologi karya Dwi Sunar Prasetya, menjelaskan bahwa gerakan menulis atau gaya tulisan memiliki hubungan dengan kondisi psikologis seseorang.

“Menurut Nimpoene seorang psikolog dan pakar grafologi, gerakan menulis jelas ada hubungannya dengan kondisi psikofisik seseorang. Tulisan tangan mencerminkan keadaaan kepribadian seseorang. Dalam tulisan tangan, karakter dan dinamika kepribadian akan muncul.”

Sehingga tidak jarang tulisan tangan menjadi salah satu tes psikologi yang banyak digunakan untuk mengungkap latar belakang kepribadian dan karakter yang dimiliki oleh seseorang.

Ada beberapa hal lainnya yang bisa dijadikan patokan untuk mengungkap tes psikologi melalui tulisan tangan. Salah satunya melalui spasi antar kata dan jarak tulisan tangan.

Baca Juga: Tes Psikologi: Ketahui Karaktermu Berdasarkan Arah Tulisan dan Bentuk Huruf Kapital

Setiap orang memiliki spasi dan jarak tulisan tangan yang berbeda-beda. Ada yang memiliki kebiasaan menulis dengan spasi antar kata yang rapat maupun renggang, ada juga yang jarak vertikal antar barisnya berbeda.

Adapun penjelasannya sebagai berikut:

1. Berdasarkan Spasi Antar Kata

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x