4 Arti Pertanda Terjadinya Gempa Berdasarkan Bulan, Menurut Primbon Jawa

- 11 Maret 2022, 19:55 WIB
ilustrasi gempa bumi
ilustrasi gempa bumi /Tumisu/Pixabay/

HALOYOUTH- Terjadinya gempa bumi berdasarkan bulan memiliki arti atau pertanda sendiri menurut primbon Jawa.

Menurut primbon Jawa juga, pertanda terjadinya gempa berdasarkan bulan tersebut, ada yang memiliki arti atau pertanda yang baik dan buruk nya.

Baik dan buruknya dari arti pertanda terjadinya gempa berdasarkan bulan menurut primbon Jawa tersebut, akan menjadi pertanda baik atau buruk bagaimana waktu terjadinya.

Baca Juga: Arti Mimpi Bertemu Teman Lama Menurut Primbon Jawa, Benarkah Pertanda Rezeki?

Berikut dikutip haloyouth.com dari kanal YouTube Al Fadhily channel yang diunggah pada, 15 April 2021.

Inilah 4 arti pertanda terjadinya gempa berdasarkan bulan, menurut primbon Jawa.

1. Arti Terjadinya Gempa Di bulan Muharram (Suro)

Jika terjadi gempa bumi di bulan Muharram (suro) maka menurut primbon Jawa kejadian ini memiliki arti bahwa akan banyak orang yang perihatin.

Namun jika terjadinya malam hari pada bulan Muharram (suro), maka menurut primbon Jawa kejadian ini memiliki arti bahwa harga makanan akan mahal dan akan banyak masalah.

Halaman:

Editor: Mukhamad Rozali

Sumber: YouTube Al Fadhily channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x