Wajib Tahu! 5 Amalan yang Harus dilakukan Hari Jum'at

- 4 Maret 2022, 08:42 WIB
Amalan yang dilakukan pada hari Jumat
Amalan yang dilakukan pada hari Jumat /Kirill_sobolev/PIXABAY/

Baca Juga: 11 Nama Anak Bayi Laki-laki Islami Awalan Huruf A dan D, yang Bermakna Cerdas dan Pintar, Kamu Termasuk?

Agar senantiasa menjadi umat pengikut ajarannya yang baik, berharap ridho dan syafaatnya kanjeng nabi.

2. Perbanyak Istighfar

Istighfar merupakan bentuk hina nya seorang hamba yang tidak luput dari salah dan dosa .

Oleh karena itu umat muslim di anjurkan memperbanyak istighfar di hari Jumat.

3. Mandi Besar di Hari Jumat

Seperti yang disampaikan oleh nabi dalam hadits.

"Barang siapa dari laki-laki dan perempuan yang menghendaki Jum'at maka mandi lah. Barang siapa yang tidak berniat menghadiri Jum'at, maka tidak ada anjuran mandi baginya" (HR. Ibnu Hibban).

Baca Juga: Mitos Kejatuhan Cicak, Apakah Pertanda Buruk? Ini Menurut Pandangan Islam

4. Memperbanyak Sedekah

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah