Seorang Pelajar SMP Hilang Terseret Ombak di Pantai Sawarna Lebak Banten, Sudah 3 Hari Belum Ditemukan

- 27 Mei 2021, 16:32 WIB
ilustrasi tenggelam
ilustrasi tenggelam /Hening Prihatini/Pexels/Luca Nardone

Baca Juga: Jagat Maya Digegerkan SMS Potensi Gempa 8,5 Magnitudo, Ini Kata BMKG

Warsito mengaku, tim evakuasi yang merupakan gabungan dari Basarnas, Polri, TNI, nelayan, kesyahbandaran, BPBD Lebak dan relawan sangat sulit melakukan proses pencarian tersebut.

Menurut dia, cuaca buruk tersebut dikhawatirkan kondisi korban sudah menjauh dari titik lokasi kecelakaan.

Karena itu, Basarnas memperluas melakukan pencarian pada 1.48 NM² hingga wilayah Teluk Ciantir dengan koordinat: - 6°58'15.24"S - 106°17'02.33"E - 6°59'10.26"S - 106°18'46.09"E - 6°59'48.80"S - 106°18'22.70"E - 6°58'52.93"S - 106°16'38.14"E.

Baca Juga: Berseteru dengan Petinggi Klub, Antonio Conte Ancam Angkat Kaki Dari Inter Milan

Pencarian menggunakan perahu nelayan dengan creeping sebanyak 2 line dan panjang sejauh +- 1.3 NM dengan spasi sejauh 0.3 NM dari LKP ke arah barat.

Di samping itu, juga pencarian dilakukan penyisiran pantai ke arah barat dan timur dari LKP dengan berjalan kaki sejauh +- 4,5 KM

"Kami berharap hari ketiga ini bisa ditemukan korban Nanda baik dalam kondisi hidup maupun meninggal," katanya.***

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah