Indonesia dan 3 Negara Asia Mundur dari Piala Thomas dan Uber 2020, Kini Jadi Unggulan Lima Besar

- 16 Agustus 2021, 07:13 WIB
Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Marcus Fernaldi Gideon
Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Marcus Fernaldi Gideon /Tangkap layar Instagram/@kevin_sanjaya

Sementara Kanada menyelip di posisi ke-12 unggulan. Posisi dari dua terbawah ditempati Oseania, Australia dan Afrika, sedangkan Nigeria berada di urutan terakhir.

Tim Merah-Putih Indonesia untuk Piala Uber 2020 berada di urutan teratas kedua, atau unggulan kelima.

Baca Juga: Makna Logo Kemerdekaan RI Ke-76, Berikut Penjelasannya Menurut Mensesneg

Posisi itu disusul oleh Thailand, India, dan Denmark dengan masing-masing posisi keenam, tujuh dan delapan.

Jepang sebagai juara bertahan masuk ke Grup A, sementara China di posisi kedua masuk ke Grup D.

Berikut adalah daftar lengkap unggulan peserta Piala Thomas & Uber 2020:

Piala Thomas:  

1. Indonesia

2. Jepang

3. China

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah