Siapa Irwan Mussry? Pengusaha yang Beri Hadiah Mewah untuk Greysia Polii-Apriyani Rahayu hingga Eng Hian

- 29 Agustus 2021, 09:07 WIB
Momen Greysia-Apriyani hingga Eng Hian mengunjungi kediaman Irwan Mussry
Momen Greysia-Apriyani hingga Eng Hian mengunjungi kediaman Irwan Mussry /Instagram.com/@irwanmussry/

HALOYOUTH- Karier pasangan ganda putri Indonesia Greysia Polii-Apriyani Rahayu terus melejit usai meraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020.

Greysia-Apriyani seolah menjadi pusat perhatian publik karena telah menjadi bintang di tanah air setelah menjuarai ajang olahraga bergensi di dunia tersebut.

Apresiasi berupa bonus terus mengalir deras dari berbagai elmen sebagai bentuk penghargaan kepada Greysia-Apriyani.

Baca Juga: Tajir Melintir, Suami Maya Estianty Beri Jam Tangan Mewah untuk Greysia-Apriyani, Netizen Penasaran Harganya?

Selain Greysia-Apriyani, Anthony Ginting peraih medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020 turut dibanjiri apresiasi.

Teranyar, pengusaha tanah air, Irwan Mussry dibuat takjub dengan pencapaian mereka di Olimpiade yang sukses mengharumkan nama bangsa.

Irwan Mussry pun langsung mengundang Greysia-Apriyani beserta Anthony Ginting hingga Eng Hian untuk mengunjungi kediamanya.

Baca Juga: Terbaru, Segini Total Bonus yang Diterima Anthony Ginting usai Dihadiahi Jam Tangan Mewah oleh Irwan Mussry

Tak ketinggalan, pelatih ganda putri Indonesia, Eng Hian juga mendapatkan hadiah mewah dari Irwan Mussry.

Momen kedatangan Greysia-Apriyani sempat dibagikan istri Irwan Mussry, Maia Estianty di Channel YouTube MAIA ALELDUL TV.

"Rendah hati, baik hati, dan anggun, inilah tiga kata yang akan saya gunakan untuk menggambarkan pahlawan nasional kita, yang kita punya kesempatan langka untuk menjadi tuan rumah di tempat, kita hari ini untuk santai, ruamh, kecil berkumpul bersama-sama untuk mendengar kisah insipatif mereka," kata Irwan Mussry seperti dilansir Haloyouth.com dari akun instagram @irwanmussry pada Minggu 29 Agustus 2021.

Baca Juga: Bikin Gigit Jari! Kekayaan Greysia-Apriyani Meningkat Tajam Salip Ganda Putri Nomor 1 Dunia, Kok Bisa?

"Terimakasih @enghian @gryspolii @r.apriyaning telah menyempatkan diri dari jadwal sibuk anda, untuk mengobrol dengan kami," tambah Irwan.

Irwam Mussry kembali mengucapka apresiasi atas pencapaian Greysia-Apriyani yang telah menorehkan sejarah di Olimpiade.

"Sekali lagi, selamat atas pencapaian anda, dan tentu saja, untuk keselamatan semua yang jadir, silaturahmi pribadi diselenggarakan dengan protokol keamanan dan kesehatan yang ketat," katanya.

Baca Juga: Catat! Jadwal Timnas Indonesia di Fase Grup Thomas dan Uber Cup 2020

Diketahui, Irwan Danny Mussry alias Irwan Mussry merupakan seorang pengusaha kelahiran Surabaya pada 15 November 1962.

Tak hanya bergekut dibidang usaha, Irwan Mussry juga sempat memproduseri berbagai film Indonesia.

Film yang diproduseri itu antara lain Susi Susanti: All Lobe, The Raid, hingga Foxtrot.

Ditelurusi dari laman instagramnya, Irwan Mussry mencantumkan sebuah link perusahaan bagian dari Time Internasional.

Baca Juga: Disebut Pembawa Masalah, ini 3 Kerugian Bulutangkis Denmark Buntut Kepindahan Victor Axelsen

Tak main-main, Perusahaan Irwan Mussry berganung grup retail yang bekerja dengan merk-merk fashion serta jam tangan mewah ternama.

Berkaca lada perusahaan ternama Irwan Mussry, hadiah jam tangan yang diterima Greysia-Apriyani diprediksi memiliki harga selangit.***

Baca Juga: Catat! Jadwal Thomas dan Uber Cup 2020 Timnas Indonesia di Fase Grup

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah