Perolehan Medali di PON XX Papua: Jabar Masih Unggul, Jatim Salip Jakarta, Bagaimana Provinsimu? Cek di Sini

- 11 Oktober 2021, 13:56 WIB
Logo PON Papua 2021
Logo PON Papua 2021 /Tangkap layar YouTube/Awand/

Provinsi DKI Jakarta berhasil mengumpulkan medali totak sebanyak 202 medali, terdiri dari 71 medali emas, 59 medali perak, dan 72 medali perunggu.

Baca Juga: Hikmah PON XX Papua: Kesadaran Masyarakat Papua Terhadap Protokol Kesehatan Meningkat

4. Papua

Provinsi Papua berada di urutan ketiga sementara dengan raihan medali 63 emas, 33 perak, 62 perunggu. Total medali yang berhasil dikumpulkan adalah 158 medali.

5. Jawa Tengah

Provinsi Jawa Tengah berhasil memperoleh 18 medali emas, 33 medali perak, dan 37 medali perunggu. Total 88 medali.

6. Bali

Provinsi Bali berhasil mengumpulkan 16 medali emas, 13 medali perak, dan 24 medali perunggu. Total, Bali berhasil mengumpulkan 53 medali.

Baca Juga: Masih dengan Bulutangkis PON XX Papua, Jawa Barat, Jawa Timur, DKI Jakarta Rebut Poin di Semi Final

7. Riau

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: PON Papua


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah