Ranking BWF Terbaru Ganda Putra Usai German Open 2022, Fajar-Alfian Merosot, Marcus-Kevin Kokoh

- 14 Maret 2022, 07:12 WIB
Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto
Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto /Tangkap Layar Instagram @badminton.ina/

Berikut daftar 10 besar ranking BWF terbaru pasca turnamen German Open 2022

1. Pada peringkat pertama masih diduduki oleh pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya dengan berhasil mengumpulkan poin sebanyak 111,827.

2. Pada peringkat kedua masih bertahan dari wakil Indonesia, yakni Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan dengan berhasil mengumpulkan poin sebanyak 102,330.

Baca Juga: Ranking BWF Bagas Maulana dan Muhammad Shohibul Fikri, Pasangan Muda Penakluk Juara Dunia dan Marcus-Kevin

3. Pada peringkat ketiga diduduki oleh ganda putra Taiwan, Lee Yang dan Wang Chi Lin dengan berhasil mengumpulkan poin sebanyak 100,826.

4. Pada peringkat keempat diduduki oleh ganda putra Jepang,Takuro Hoki dan Yugo Kobayashi dengan berhasil mengumpulkan poin sebanyak 97,882.

5. Pada peringkat kelima diduduki oleh ganda putra Jepang, Hiroyuki Endo dan Yuta Watanabe dengan berhasil mengumpulkan poin sebanyak 84,863.

Baca Juga: Waduh! Resmi Berangkat ke All England, Potret Mesra Praveen Jordan dan Melati Daeva Bocor di Media Sosial

6. Pada peringkat ketiga diduduki oleh ganda putra Jepang,Takeshi Kamura dan Keigo Sonoda dengan berhasil mengumpulkan poin sebanyak 84,503.

7. Pada peringkat ketiga diduduki oleh ganda putra Malaysia, Aaron Chia dan Soh Wooi Yik dengan berhasil mengumpulkan poin sebanyak 77,231.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x