2 Ganda Putra Indonesia Tumbang di Korea Masters 2022, Bukan Kelelahan, Pelatih Sebut Masalnya Karena Ini

- 13 April 2022, 17:31 WIB
Pramudya kusuma Wardhana- Yeremia Yoche rambitan /Djarum badminton
Pramudya kusuma Wardhana- Yeremia Yoche rambitan /Djarum badminton /

Baca Juga: Ini Alasannya, Jonatan Christie Tumbang Oleh Non Unggulan China di Final Korea Open 2022

Selain itu, ia pun juga menjelaskan bahwa sejauh ini kualitas kedua pasangan itu sudah baik, hanya saja ada beberapa hal yang perlu dievaluasi kembali.

"Permainan sudah cukup baik, hanya saja harus dibenahi ketenangannya, kontrolnya, unforced error-nya. Di samping ada beberapa kekurangan dari segi teknik," ujarnya menambahkan.

Sementara pasangan lain yakni Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana berhasil lolos ke babak 16 besar, usai berhasil menaklukkan pasangan tuan rumah Korea Selatan dua set langsung 21-17 dan 21-17.

Sekaligus pasangan tersebut merupakan wakil satu-satunya milik Indonesia yang berlaga di sektor ganda putra dalam turnamen kejuaraan Korea Masters 2022.

Keduanya dijadwalkan akan menghadapi lawan kuat asal China, Ren Xiang Yu/Tan Qiang di putaran kedua turnamen pada Rabu, 13 April 2022.***

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah