Profil Zelin Resiana, Ibunda Bilqis Prasista Seorang Legenda Peraih 2 Gelar Piala Uber Bersama Susi Susanti

- 10 Mei 2022, 19:56 WIB
Zelin Resiana, Bilqis Prasista dan Bilqis Pratista
Zelin Resiana, Bilqis Prasista dan Bilqis Pratista /Instagram @zelinresiana09/

HALOYOUTH - Nama Bilqis Prasista menanjan naik usai tampil di Piala Uber 2022 bersama pemain junior Indonesia lainnya.

Turun dengan skuad Lapis kedua, Indonesia secara mengejutkan berhasil menghajar Perancis dan Jerman dengan skor sempurna 5-0.

Salah satu pemain yang ikut andil mengharumkan nama Indonesia di Piala Uber dengan skuad yang dipandang sebelah mata ini yakni Bilqis Prasista.

Baca Juga: Kalahkan Wakil Jerman Dengan Skor Afrika di Uber CUP 2022, Febriana Dwipuji: Kesalahan-Kesalahan Sendiri!

Ternyata bakat Bilqis Prasista turun dari ayah dan ibunya sendiri yang merupakan legenda bulutangkis Indonesis Joko Supriyanto dan Zelin Resiana.

Pada artikel kali ini, penulis akan membahas secara singkat profil dari sang ibunda Bilqis Prasita.

Zelin Resiana dilahirkan di Magelang, Jawa Tengah pada 9 Juli 1972 merupakan mantan pemain bulu tangkis Indonesia yang berspesialisasi dalam ganda.

Baca Juga: Gila! Duet Kevin Sanjaya-Bagas Maulana di Piala Thomas 2022 Trending di Youtube, Warganet: Senang.....

Dia berlatih di klub Djarum sehingga atas prestasinya dalam bulu tangkis, patung dirinya telah diresmikan di luar GOR Djarum di Tidar, Magelang, dan diresmikan pada 21 Agustus 2015.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x