Tiga Tunggal Putra India Kompak Akan Jegal Indonesia di Final Thomas Cup 2022, Begini Kata Mereka

- 15 Mei 2022, 13:27 WIB
Srikanth Kidambi dan Jonatan Christie
Srikanth Kidambi dan Jonatan Christie /Kolase tangkapan layar Youtube Badminton Europe/

HALOYOUTH – Tiga pemain India bersemangat untuk jegal Tim Putra Indonesia di partai puncak turnamen Thomas Cup 2022 yang digelar di Impact Arena,Bangkok.

Mereka adalah Lakshya Sen, Srikanth Kidamb dan Prannoy HS kompak untuk saling bahu membahu jegal Indonesia sekaligus menggagalkan Indonesia pertahankan gelar.

Keduanya negara itu bertemu di babak final Thomas Cup 2022 setelah masing-masing mengandaskan lawan mereka di babak semifinal TUC 2022.

Tim putra Indonesia berhasil lolos dari lubang jarum setelah nyaris saja terhenti di babak semifinal setelah fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto kalah atas Jepang.

Baca Juga: India Sesumbar Tumbangkan Indonesia di Final Thomas Cup 2022, Lakshsya Sen: Kita  Lakukan BERSAMA!

Beruntung, Shesar Hiren Rhustavitomenjadi penyelamat muka Indonesia dari kekelahan setelah menjadi penentu kemenangan tim putra Indonesia.

Sementara itu, India menorehkan sejarah besar tembus babak final usai kanadaskan tim Thomas Denmark dengan skor 3-2.

Kemenangan yang tak terduga ini membuat India sesumbar untuk bisa mencapai menaikai podium utama dan inilah waktu yang sangat tepat. Oleh karena itu, Chirag meminta dukungan negarnya jika perjuangannya belum usai.

“kami belum selesai. Ayo lanjutkan! Untuk India. Juga kepada komunitas India di sini, di Thailand, datanglah menyaksikan sejarah yang terungkap pada hari Minggu di sini, di Bangkok, di Impact Arena. Kami membutuhkanmu,” tulis @Shettycirag04 melalui akun twitternya seperti dikutip Haloyouth.com pada Minggu, 15 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Antara instagram@senlakhsya Twitter@Shettychirag04


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x