Ganda Putra ini Ngamuk di Indonesia Masters, Marcus-Kevin Jadi Korbannya

- 2 Juni 2022, 10:43 WIB
Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo
Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo /Instagram/@partnerandalan/Screenshoot

Baca Juga: Muhammad Shohibul Fikri Komentari Status Menohok Lisa Ayu, Netizen: Penderitaan Wanita Ini

Duet dadakan Kevin-Nayaka sukses mempecundangi wakil China Han Chengkai-Zhou Haodong dengan skor 21-16 dan 21-18

Sayang, catatan prestasi Marcus-Kevin terputus dan gagal mempertahankan gelar juara di Indonesia Masters 2021.

Berbicara Indonesia Masters 2021

Marcus-Kevin harus puas menjadi runner up Indonesia Masters 2021 usai dihabisi ganda putra Jepang, Takuro Hoki-Yugo Kobayashi di partai puncak.

Ganda putra non unggulan itu tampil mengerikan pada final Indonesia Mastera 2021.

Baca Juga: Pebulutangkis Tampan Ini Akhiri Masa Lajang Jelang Indonesia Open 2022

Bermain di Bali International Convention Centre, Marcus-Kevin jadi korban keganasan Hoki-Kobayashi dengan skor 21-11, 17-21 dan 21-19

Hasil ini tentu sangat mengejutkan mengingat The Minions sebenarnya unggul jauh atas Hoki-Kobayashi dari rekor pertemuan.

Sebelum kekalahan itu, The Minions tercatat selalu sukses mengalahkan Hoki-Kobayashi dalam 10 pertemuan.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah