Daftar Nama-nama 40 Pemain Lolos BWF World Tour Finals 2023, Perebutkan Total Hadiah Rp38,381 Miliar

Ade
- 29 November 2023, 10:01 WIB
Viktor Axelsen (kiri) Anthony Ginting (kanan)
Viktor Axelsen (kiri) Anthony Ginting (kanan) /Foto Kloase/Instagram Viktor Axelsen, Anthony Ginting/

HALOYOUTH- Terbaru BWF merilis daftar 40 atlet yang lolos BWF World Tour Finals 2023 yang berlangsung di Hangzhou Olympic Sport, China, pada 13 hingga 17 Desember 2023.

Berikut nama-nama pemain yang akan berlaga di BWF World Tour Finals 2023

Paling tidak, terdapat masing-masing delapan wakil dari lima sektor, dari daftar itu, tercatat ada tujuh wakil Indonesia yang tampil di turnamen akhir musim BWF World Tour Finals 2023.

Sederet nama dari Indonesia mulai tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting, tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung hingga ganda putra Fajar Alfian-Muhammad Rian Ardianto.

Baca Juga: UPDATE RANKING BWF Setelah China Masters 2023, Anthony Ginting Diposisi 2, Jonatan dan Fajar/Rian Anjlok

Baca Juga: Bukan Ginting Atau Jojo, Bidadari Bulutangkis Jepang Ini Justru Jatuh Hati pada Pemain Terbaik Indonesia Ini

BWF World Tour Finals 2023 menghadirkan hadiah fantastis total mencapai US2,5 juta atau setara Rp38,381 miliar.

Inilah nama-nama 40 atlet lolos BWF World Tour Finals 2023:

Tunggal putra

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: BWF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x