Datangkan Hoki! Perhatikan 5 Tips Feng Shui ini dalam Menggunakan Ikan Arwana sebagai Peliharaan di Rumah

- 8 Desember 2021, 19:44 WIB
Datangkan Hoki! Perhatikan 5 Tips Feng Shui ini dalam Menggunakan Ikan Arwana sebagai Peliharaan di Rumah
Datangkan Hoki! Perhatikan 5 Tips Feng Shui ini dalam Menggunakan Ikan Arwana sebagai Peliharaan di Rumah /Pixabay/Zoosnow/

Baca Juga: Feng Shui Kantor: Apa yang Dapat Saya Lakukan Tentang Tingkat Perputaran yang Tinggi di Kantor

2. Jumlah Ikan Arwana
Baik meletakan ikan arwana di dalam akuarium, maupun kolam, hal selanjutnya yang harus diperhatikan adalah jumlah arwana tersebut berdasarkan standar feng shui.

Tujuh sampai sembilan jumlah ikan arwana, serta kelipatan ganjil lainnya dipercaya dapat menghasilkan energi positif, dan membawa keberuntungan bagi pemiliknya.

3. Lokasi Akuarium Arwana
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan untuk penempatan akuarium yang baik menurut feng shui, agar energi positif bisa terpancar ke setiap tempat.

Sektor tenggara yang mewakili kekayaan, sektor timur yang mendukung keberuntungan kesehatan, dan sektoar utara untuk karir, merupakan tempat yang cocok untuk meletakan akuarium arwana.

Baca Juga: Feng Shui Analisis kehidupan: 4 Jenis Karier Superpower di New Normal

4. Lokasi Kolam Arwana
Selain lokasi akuarium, pemilihan tempat untuk kolam arwana pada area tertentu juga sangat penting. Pastikan kolam ditempatkan pada area yang ideal menurut feng shui.

Area di halaman depan rumah dengan posisi sebelah kiri pintu utama, merupakan tempat yang cocok menurut feng shui. Hindari kolam ditempatkan di sebelah kakan, karena akan mengaktifkan energi perselingkuhan.

5. Penempatan Ikan Lain bersama Arwana
Satu hal yang harus diingat adalah, bahwa ikan arwana adalah ikan predator teritorial yang akan menjadi pemangsa bagi ikan-ikan lain dengan ukuran kecil.

Untuk itu, hindari penempatan ikan arwana dengan ikan-ikan lain yang ukurannya kecil. Agar, mangsa dari arwana tidak mencemari aura positif dari kolam atau akuarium.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Love to Know


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x