Jangan Salah, Ini 12 Tips Pilih Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Masih Bingung

- 11 Maret 2022, 12:06 WIB
Jangan Salah, 12 Tips Pilih Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Masih Bingung
Jangan Salah, 12 Tips Pilih Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Masih Bingung /Pixabay/JESHOOTS-com/

7. Lihat Prospek Jurusan
Banyak juga orang-orang yang mempertimbangkan akan prospek yang dijanjikan dari jurusan kuliah.

Biasanya orang-orang akan bertanya seperti ini:

"Kalau saya ambil jurusan ini, nanti saya jadi apa yah?

Nah jika kamu memiliki pertanyaan seperti itu, kamu harus lihat dan kamu ketahui prospek apa saja yang akan kamu miliki jika kamu mengambil jurusan yang akan kamu pilih.

8. Kenali Kelebihan dan Kekurangan Jurusan
Jurusan kuliah juga tidak terkecualikan dari kekurangan dan kelebihan tentunya.

Hal ini bisa kamu pertimbangkan dan kamu perhatikan secara seksama dari beberapa jurusan yang menjadi opsi pilihan kamu.

Bisa kamu perbandingan terlebih dahulu kekurangan dan kelebihan apa saja yang ada pada masing-masing jurusan dari berbagai sudut pandang tentunya.

Setelah kamu mengetahui kekurangan dan kelebihan yang ada, bisa kamu ambil kesimpulan untuk kamu memilih jurusan itu.

9. Melihat Hasil Nilai Pelajaran
Jika kamu masih merasa bingung untuk memilih jurusan kuliah, kamu bisa coba lihat riwayat nilai pelajaran kamu sewaktu kamu sekolah SMA atau sekolah sederajat lainnya.

Tapi ingat, untuk opsi yang ini jangan kamu asal pilih mentah-mentah jurusan kuliah karena riwayat nilai kamu bagus dalam mata pelajaran tertentu.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x