Nyeri Pinggang? Redakan dengan Rebusan Tiga Bahan Alami yang Bisa Kamu Temukan di Dapur

- 20 Juni 2021, 12:50 WIB
Nyeri Pinggang? Redakan dengan Rebusan 3  Bahan Alami yang Bisa Kamu Temukan di Dapur
Nyeri Pinggang? Redakan dengan Rebusan 3 Bahan Alami yang Bisa Kamu Temukan di Dapur /Pixabay

HALOYOUTH- Nyeri pinggang bisa menyerang siapa saja, tidak hanya pada pada usia lanjut melainkan anak muda juga bisa mengalami gejala nyeri pada pinggangnya.

Pada usia lanjut, nyeri pinggang disebabkan oleh faktor produktifitas yang menurun, membuat sendi tidak aktif bergerak lagi.

Sementara pada usia muda, produktifitas yang meningkat juga bisa membuat pinggang lelah, seperti kesibukan sekolah, bekerja dan aktivitas lainnya.

Baca Juga: Viral Boneka Badut Terkujur Lemas di Pinggir Jalan, Netizen: Susahnya Cari Duit di Negeri Sendiri

Kurangnya olahraga juga bisa menyebabkan pinggang mudah merasakan nyeri.

Nyeri pinggang bisa diatasi oleh obat pereda nyeri, namun jika kamu mau coba yang alami, kamu bisa coba 4 ramuan yang selalu ada di dapur ini untuk menggantikan obat.

Dikutip Haloyouth dari jaringan Pikiran-Rakyat.com, Ringtimes-Banyuwangi.com, inilah 3 bahan yang bisa meredakan nyari dengan cara direbus.

Baca Juga: Jangan Dianggap Sepele, 7 Kebiasaan ini Berdampak Buruk Bagi Kesehatan
1. Daun Kumis Kucing

Air dari rebusan daun kumis kucing dipercaya mampu meredakan nyeri pinggang. hal itu karena daun ini memiliki kandungan kalium dan flavonoid yang dapat menurunkan kadar asam urat.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x