Jadwal Puasa Muharram, Keutamaannya Dapat Menghapus Dosa Setahun yang Lalu, Berikut Penjelasannya

- 8 Agustus 2021, 12:56 WIB
Niat Puasa Muharram, Sunnah Tasu'a dan Asyura Lengkap dengan Arti dan Keutamaan
Niat Puasa Muharram, Sunnah Tasu'a dan Asyura Lengkap dengan Arti dan Keutamaan /Abdulmelik/pexels

HALOYOUTH - Bagi kamu yang belum tahu jadwal puasa muharram dan keutamaanya cocok simak berikut ini.

Berikut jadwal puasa muharram, keutamaannya: menghapus dosa setahun yang lalu.

Jadwal Puasa Muharram tahun ini puasa Tasua dan Asyura akan jatuh pada tanggal 19 Agustus 2021 dan 20 Agustus 2021.

Baca Juga: Hasil Karya Lukisan SBY Banjir Pujian, Netizen: SBY Salah Milih Profesi Seharusnya Jadi Seniman

Artinya puasa muharam tinggal beberapa hari lagi, maka bagi kamu yang ingin melaksanakannya silahkan dipersiapkan.

Berikut ini keutamaan puasa muharram yang perlu kamu tahu, ternyata puasa ini dapat menghapus dosa setahun yang lalu.

Simak hadis berikut ini agar kamu lebih yakin dan ingin melaksanakan puasa.

Baca Juga: Daftar Medali yang Diperebutkan di Hari ke 16 Olimpiade Tokyo 2020, Maraton Putra Hingga Tinju


وَسُئِلَ عَنْ صَوْمِ يَوْمِ عَرَفَةَ فَقَالَ « يُكَفِّرُ السَّنَةَ الْمَاضِيَةَ وَالْبَاقِيَةَ ». قَالَ وَسُئِلَ عَنْ صَوْمِ يَوْمِ عَاشُورَاءَ فَقَالَ « يُكَفِّرُ السَّنَةَ الْمَاضِيَةَ

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah