Yuk Kenalan Sama 4 Jenis Kepribadian Introvert, Kamu Termasuk yang Mana?

- 15 September 2021, 20:22 WIB
Ilustrasi Kepribadian Introvert
Ilustrasi Kepribadian Introvert /Pixabay/mohammed_hassan/

Baca Juga: Kisah Inspiratif Imam Syafi'i dan Imam Malik, Adu Pendapat Tentang Cara Allah Memberi Rizki Kepada Hamba-Nya

Berkebalikan dengan figur yang mereka perlihatkan di luar, social introvert sebenarnya orang yang menyimpan banyak hal pribadi untuk dirinya sendiri. Bahkan menurut penjelasan Psych2Go, tipe introvert ini adalah yang paling tertutup dari semuanya.

Introvert sosial memang termasuk orang yang ramah. Akan tetapi berada di keramaian dan kelompok besar dalam waktu yang lama bisa menguras energinya. Ketika itu terjadi, mereka akan menarik diri untuk mendapatkan waktu sendirian.

Walaupun memiliki banyak teman, introvert sosial menginginkan beberapa sahabat yang bisa mereka andalkan. Ketika berada di antara orang-orang tersebut, mereka gak ragu untuk mengoceh tentang apa pun.

Baca Juga: Tips Jitu agar Lamaran Pekerjaanmu Dibaca HRD dan Tidak Mempersulitnya

2. Thinking Introvert (Introvert Pemikir)

Tipe ini kerap juga disebut introspective introvert. Seperti namanya, orang dengan kepribadian ini menghabiskan banyak waktu di dalam kepala mereka alias suka memikirkan segala hal.

Introvert pemikir tidak keberatan untuk bersosialisasi, tetapi mereka jarang melakukannya karena lebih memilih menghabiskan waktu sendirian. Bukan hanya itu, orang lain sering kali sulit memahami para introvert pemikir. Sebab mereka memiliki jalan pikiran yang unik dan tidak suka menjelaskannya kepada orang lain.

Walaupun masih suka berkomunikasi dengan orang lain, mereka juga suka menghabiskan waktu seharian hanya untuk bengong dan asik dengan pikirannya sendiri dalam waktu yang lama. Positifnya, mereka cenderung memiliki pemikiran yang kreatif dan imajinatif.

Baca Juga: 5 Jenis Pelecehan Seksual yang Bisa Terjadi pada saat Kerja dan Tips Melaporkannya

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah