Yuk Simak! Cara Membuat Seblak Kuah Pedas Versi Diet, Tanpa Gula dan minyak

- 5 Maret 2022, 09:58 WIB
Foto seblak kuah yang mudah dan enak inilah resep dan cara membuat
Foto seblak kuah yang mudah dan enak inilah resep dan cara membuat /Tangkap Layar/YouTube TriPujiS

HALOYOUTH – Seblak adalah makanan khas dari Jawa Barat yang sudah ada sejak tahun 1990-an yang terbuat dari campuran macam-macam kerupuk yang memiliki kuah pedas.

Walaupun lagi diet kita juga bisa menikmati seblak dengan cara mengganti bahan-bahan yang dicampurkan dalam seblak serta tidak menggunakan gula dan minyak.

Dilansir Haloyouth dari YouTobe @KunitMaulana pada 5 maret 2022 berikut cara membuat sebak kuah pedas versi diet tanpa gula dan minyak.

Baca Juga: Ingin Tahu Organ Tubuh Tetap Sehat? Begini Tipsnya

Bahan-bahan yang harus disiapkan

Bahan-bahan seblak kuah pedas versi diet tanpa gula dan minyak

• Cireng
• Sosis
• Wortel
• Sawi Hijau
• telur

Bumbu seblak kuah pedas versi diet tanpa gula dan minyak

• Kemiri
• Cabai
• Bawang merah dan putih
• Kencur
• penyedap rasa

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah