5 Cara Memperingati Kemerdekaan Indonesia, Meski Harus di Rumah Aja

- 31 Juli 2022, 18:49 WIB
Peringatan kemerdekaan / Pexels / Candra Adi Pratama
Peringatan kemerdekaan / Pexels / Candra Adi Pratama /

Selain mendengarkannya, pembaca Haloyouth juga dapat menghalkan setiap lirik dan nadanya sebagai cara melestarikan lagi nasional.

4. Membaca buku sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia

Membaca buku sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia, bisa menjadi cara edukatif lainnya untuk memperingati kemerdekaan Indonesia.

Dengan membaca buku sejarah perjuangan, para pembaca Haloyouth dapat menemukan referensi atau mengetahui peristiwa terjadinya kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: Aman Saat Berkendara, 5 Barang ini Hindari di Simpan di Bagasi Motor

Referensi judul buku sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia dapat berbentuk buku fiksi maupun nonfiksi.

5. Menyaksikan upacara penurunan bendera

Selain dapat menyaksikan upacara kenaikan bendera, pemnaca Haloyouth juga dapat menyaksikan upacara penurunan bendera di layar televisi.

Secara serentak hampir seluruh acara televisi menampilkan upacara penurunan bendera yang disiarkan secara langsung di Istana Negara.

Prosesi upacara penurunan bendera ini dilakukan saat sore hari.***

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah