Meninggal Dunia, Inilah Sederet Fakta Diego Maradona Hingga Kontroversi Legenda Sepakbola Dunia Ini

- 26 November 2020, 00:38 WIB
Diego Armando Maradona
Diego Armando Maradona /Twitter Didier Drogba

Maradona mengalami skorsing lainnya tiga tahun kemudian, kali ini karena dites positif menggunakan efedrin selama Piala Dunia. .

Pada tahun 1997, Maradona mengumumkan bahwa dirinya pensiun untuk bermain sepakbola.

Setelah pensiun, Maradona mengalamai beberapa peristiwa yang menyangkut kesehatannya.

Diego Maradona dirawat di rumah sakit karena masalah jantung pada tahun 2000 dan 2004.

Ia membutuhkan alat respirator sebagai alat bantu napas, dan tahun berikutnya dia menjalani operasi bypass lambung.

Pada 2008, Maradona ditunjuk sebagai pelatih tim nasional Argentina dan mengungkapkan bahwa tim sepakbola Argentina sata itu merupakan tim yang kuat.

Namun pada akhirnya Argentina harus menelan kekalahan pada piala dunia 2010.

Maradona dan Argentina harus menelan pil pahit usai kalah di perempat final melawan Jerman dengan skor 0-4.

Baca Juga: Nikmati Gratis Ongkir Sepuasnya dan Cashback Kilat di Shopee Gajian Sale!

Kontrak Maradona pun tidak diperpanjang usai mendapatkan kekalahan dan gagal membawa kemenangan bagi Argentina.

Halaman:

Editor: Idam Rosyda Suha

Sumber: Biography.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah