Hoki/Kobayashi Tampil Mengerikan di Kejuaraan Dunia, Punya Riwayat Tikam Wakil Paman Sam, Begini Peristiwanya

10 Desember 2021, 15:24 WIB
Takuro Hoki/Yugo Kobayashi/tangkapan layar Instagram @hokitonami /

HALOYOUTH – Takuro Hoki/Yugo Kobayashi sempat tampil sangar dan mengerikan di BWF World Championship sebelum menyingkirkan pasangan unggulan kelas wahid dunia wakil Indonesia, berjuluk The Minions, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.

Untuk yang ke-26 kalinya gelaran BWF World Championship dilakukan yang tahun ini akan berlangsung di Carolina Marin Sports Palace, Huelva, Spanyol, ganda putra unggulan Negeri Sakura ini akan pentas kembali setelah sebelumnya lolos ke babak final pada turnamen Kejuaraan Dunia BWF yang berlangsung di swiss pada 2019 lalu dengan menikam lawan-lawannya secara kejam.

Sekedar informasi, dalam turnamen Kejuaraan Dunia BWF 2021 ini Indonesia tidak mengirimkan wakil-wakil atletnya lantaran khawatir adanya varian baru pandemi Covid-19.

Baca Juga: Pentas Kerasukan! Penakluk Minions Tikam Wakil Paman Sam di Kejuaraan Dunia, Tapi Keok Oleh Wakil Indonesia

Selain karena khawatir varian baru virus, melalui Anthony Sinisuka Ginting disebut, gagalnya Indonesia berpartisipasi di Kejuaraan Dunia BWF 2021 karena traumatik lantaran sempat disisihkan BWF pada tahun-tahun sebelumnya.

Penting rasanya untuk diulas setelah dua tahun berselang pasca menjadi finalis, pemain unggilan Negeri Bunga Sakura diketahui sepak terjangnya.

Yang lebih mencengangkan, pasca menyingkirkan ganda putra tanah air yang disebut-sebut sebagai pebulutangkis kelas wahid dunia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo di WBF World Tour Finals 2021 di Bali kemarin, wakil Jepang ini juga sempat tampil mengerikan di BWF World Championship 2019 lalu di Swiss.

Baca Juga: Begini Reaksi Atlet Cantik Australia Saat Ditanya Netizen Perihal Mundurnya Wakil Indonesia di Kejuaraan Dunia

Tidak main-main, wakil Jepang, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi, sang penakluk The Minions di BWF World Tour Finals dan Indonesia Masters 2021 ini pernah menghajar wakil Amerika Serikat Philip Chew/Ryan Chew hingga babak belur di babak 32 besar dan menang telaj dua gim langsung.

Tidak pandang bulu, Negeri Paman Sam yang disebut-sebut sebagai negara adi daya dunia itu bertekuk lutut ampun-ampunan saat digempur Sakura.

Selang berhenti satu langkah pasca menggempur Amerika Serikat, nasib serupa juga dialami wakil dari Negeri Xi Jinping yang digempur habis-habisan di babak 16 besar dengan kemenangan dua gim langsung. Kala itu, China diwakili oleh Han ChengKai/Zhou Hao Dong.

Baca Juga: BWF Ditampar Pebulutangkis Asal Denmark Usai Buat Pernyataan Ini, Begini Katanya Sambil Marah

Amukan Takuro Hoki/Yugo Kobayashi kian tak terbendung manakala lawan-lawannya yang digdaya bertekuk lutut di hadapannya.

Masih dalam kecamuk arena pertarungan yang panas, disaat yang sama Takuro Hoki/Yugo Kobayashi juga menikam kawan senegaranya sendiri di perempatfinal turnamen yang sama.

Takuro/Yugo menggilas Takeshi Kamura/Keigo Sonoda melalui rubbergame.

Baca Juga: Keras! Pebulutangkis Cantik Inggris Ini Sindir Mundurnya Indonesia dari Kejuaraan Dunia BWF, Begini Katanya

Masuk ke babak semifinal, rivalnya dari wakil China yang lain mau coba-coba membalas dendam atas perlakuan Takuro Hoki/Yugo Kobayashi terhadap kawan senegaranya.

Lagi-lagi bak kerasukan, Takuro/Yugo menjungkalkan wakil China Li Junhui/Liu Yuchen hanya melalui dua langkah saja. Takuro Hoki/Yugo Kobayashi menang dua gim kala itu.

Diatas langit masih ada langit. Ditengah amukan Takuro Hoki/Yugo Kobayashi yang menggelegar bak halilintar, satu macan Asia pentas untuk mengendalikan keadaan.

Baca Juga: Terkuak! Ternyata Ini Penyebab Sebenarnya Indonesia Tidak Ikut Kejuaraan Dunia BWF, Alasannya Bikin Nangis

Ditengah situasi mencekam karena amukan Sakura, ganda putra wakil Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan menikam Takuro Hoki/Yugo Kobayashi tanpa ampun di babak penentuan; final.

Akhirnya Takuro Hoki/Yugo Kobayashi menyerah usai melakoni pertandingan tiga gim.***

Editor: Rifqiyudin

Sumber: Beragam Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler