5 Tim Terfavorit Kandidat Juara Euro 2020, Pastikan Tim Jagoanmu Ada Dalam Daftar

- 8 Juni 2021, 10:36 WIB
Timnas Portugal dijagokan untuk menjadi juara Euro 2020.
Timnas Portugal dijagokan untuk menjadi juara Euro 2020. /Instagram.com/@portugal

HALOYOUTH- Perhelatan terbesar sepak bola Eropa yaitu Euro 2020 sebentar lagi akan mulai digulirkan pada 12 Juni 2021.

Sempat tertunda selama satu tahun Euro 2020 dilaksanakan pada tahun 2021. Dan UEFA tetap memakai nama Euro 2020 meskipun gelaran ini mulai dilaksanakan pada tahun 2021.

Dua puluh empat tim ikut berpartisipasi dalam ajang pertandingan ini dengan berlomba merebut juara dan menjadi yang terbaik di laga sepak bola terbesar Eropa.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Timnas Indonesia: Melawan Pemuncak Grup, Indonesia Kalah Telak 4-0 Tanpa Balas

Pertandingan akan mulai di gelar 12 Juni 2021 dengan diikuti dua negara. Yang mana, dua negara tersebut merupakan kali pertama ia akan bertanding di ajang Euro.

Dua negara tersebut ialah adalah Finlandia dan Makedonia Utara. Sementara itu terdapat dua tim yang lolos setelah melalui babak play-off yaitu Hungaria dan Skotlandia.

Ajang bergengsi ini tentu di ikuti tim besar lainnya yang lolos Seperti Denmark, Inggris, Jerman, Italia, Belanda, Rusia, Portugal, Prancis dan Spanyol.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Jerman vs Latvia: Hujan Gol Terjadi, Jerman Semakin Siap Jelang Laga Melawan Prancis

Euro 2021 sendiri akan dilaksanakan di 12 Negara dengan pertandingan Final akan dilaksanakan di Stadion Wembley, London.

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: Oddschecker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x