Cetak Gol Spektakuker ke Gawang Skotlandia, Berikut Profil Patrick Schick

- 15 Juni 2021, 12:47 WIB
Patrick Schick di anugerahi penghargaan star of the match usai laga melawan skotlandia pada 14 Juni 2021
Patrick Schick di anugerahi penghargaan star of the match usai laga melawan skotlandia pada 14 Juni 2021 /Instagram/@euro2020/

Baca Juga: Hasil Euro 2020 Belanda vs Ukraina: Sengit! Drama 5 Gol Iringi Kemenangan De Oranje

Pada 25 Mei 2021, Schick dimasukkan dalam skuad 26 pemain terakhir untuk turnamen UEFA Euro 2020 yang sempat tertunda.

Dalam pertandingan penyisihan grup pertama Republik Ceko melawan Skotlandia pada 14 Juni di Hampden Park di Glasgow, Schick mencetak dua gol, termasuk gol spektakulernya di garis tengah lapangan saat Ceko menang 2-0.

Gol tersebut menjadi gol terjauh yang tercatat di Euro sejak 1980 yaitu dari jarak 49,7 meter.

Baca Juga: Diwarnai Insiden Eriksen Roboh, Denmark Kalah Tipis dari Finlandia di Euro 2020 Grup B

Ia menjadi pemain Ceko pertama sejak Tomás Rosicky di Piala Dunia FIFA 2006 yang mencetak dua gol di turnamen besar dan yang pertama sejak Milan Baros pada 2004 yang melakukannya di Kejuaraan Eropa.***

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah