Atlet Tunggal Putra Taiwan Ini Ancam Posisi Anthony Ginting dan Jonatan Christie di Thomas Cup, Siapa Dia?

- 8 Oktober 2021, 08:37 WIB
Tunggal putra Taiwan ancam Anthony Ginting dan Jonatan Christie di Piala Thomas
Tunggal putra Taiwan ancam Anthony Ginting dan Jonatan Christie di Piala Thomas /Tangkap layar Instagram/@tienchenchou

Mantan peraih gelar juara dunia ke-2 Chou Tien Chen juga merupakan atelt peraih gelar tunggal putra pertama China Taipei Open 2016 dalam 17 tahun.

Namun, tak dapat dielakkan juga kehebatan dari peraih medali perunggu di Olimpiade Tokyo 2020 Anthony Ginting penakluk Kevin Cordon. Hingga peraih medali emas Kuala Lumpur 2017 Jonatan Christie ikut terseret yang akan dipertemukan dengan Chou Tien Chen.

Baca Juga: Dari Ranking 51 Dunia, Kevin Sanjaya Marcus Gideon dengan Waktu Singkat Meroket jadi Ganda Putra 1 Dunia

Pada ajang perebutan Piala Sudirman, Ginting dan Jojo nampak kewalahan menghadapi lawan hingga keduanya tak dapat menyumbang poin dan gagal merebut gelar juara. Hal ini menjadi kekhawatiran tim Indonesia terutama pada sektor tunggal putra yang dihadapkan dengan lawan terbaik Taiwan.

Namun, nampaknya Indonesia tidak hanya kewalahan di sektor tunggal putra. Pada sektor ganda putra Hendra/Ahsan akan menemui lawan Lee Yang/Wang Chi-Lin yang merupakan atlet terbaik asal Taiwan yang mengecam posisi The Daddies.

Pada Olimpiade Tokyp 2020 Lee Yang/Wang Chi-lin mampu mengalahkan Hendra/Ahsan dan menggagalkan renaca tim merah putih untuk meraih tiket semifinal.

Baca Juga: Piala Thomas dan Uber 2020, Mohammad Ahsan dan Jonatan Christie Bocorkan Kondisi Lapangan, Gini Keadaannya

Kendati hal itu, tim Indonesia pun nampak terus berlatih untuk tampil lebih maksimal melawan atlet bulutangkis negara lain agar bisa merebut Thomas Cup 2020.***

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah