Ambisi Singkirkan China di Perempat Final Piala Thomas 2022, Pemain Muda Indonesia: Ngga Mau Kalah....

- 12 Mei 2022, 08:16 WIB
Pemain muda Indonesia Syabda Perkasa Belawa.
Pemain muda Indonesia Syabda Perkasa Belawa. /Dok./PBSI

Syabda merasa bangga bisa menyumbangkan poin kemenangan untuk Indonesia. "Rasanya tampil di Piala Thomas dan senangnya. Ada juga tegangnya, dan yang pasti bangga bisa main di Piala Thomas, karena saya sendiri jarang ada kesempatan bertanding, dan sekalinya bertanding di turnamen besar ini"

"Pastinya mungkin keluarga besar saya di Jakarta, Solo, Sragen, nontkn dan mereka bangga melihat saua tampil disini, pastinya sangat senang," tutur Syabda.

Menurut Syabda, tampil di kejuaraan beregu cukup berbeda dengan turnamen individu sehingga memecut semangat juang tinggi untuk mempersembahkan yang terbaik.

Baca Juga: 4 Insiden Memalukan Thomas Uber Cup 2022, Mohammad Ahsan Jadi Korban

"Mungkin kalau diberegu, atmosfer setiap pemain punya daya juang yang lebih tinggi, dan semua pastinya susah dikalahin. Itu yang saya rasakan," pungkas Syabda.***

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x