Bikin Bangga, Penerus Susi Susanti dan Mia Audina ini Kembali Juara di Eropa, Semua Gelar Diborong Chiara cs..

- 16 Mei 2022, 04:51 WIB
Pemain binaan klub PB Djarum Chiara Marvella Handoyo
Pemain binaan klub PB Djarum Chiara Marvella Handoyo /Tangkapan layar Instagram/@chiara_mh

HALOYOUTH - Bikin Bangga, Tunggal Putri Penerus Susi Susanti dan Mia Audina ini setelah sukses membawa Indonesia Juara Luxembourg Open 2022 kali ini Chiara Marvella handoyo cs kembali raih gelar di Eropa

Tak tanggung-tanggung Chiara Marvella Handoyo cs bersama sekondannya dari klub PB Djarum sukses mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional usai merebut gelar juara di turnamen 3 Borders International U19 2022 di Prancis.

Perempuan cantik kelahiran Klaten 14 Juni 2005 lalu tersebut bersama teman-temannya sukses memborong gelar juara 3 Borders International U19 2022 di Prancis, luar biasanya semua gelar juara diturnamen diborong wakil Indonesia.

Baca Juga: Dicap Penghianat, Begini Reaksi Musuh Bebuyutan Marcus-Kevin Usai India Raih Gelar Juara Piala Thomas 2022

Merasa sedih usai dikalahkan India dia ajang final Thomas Cup 2022? tenang karena 5 Pebulutangkis Muda Indonesia Berjaya di Eropa, Borong Galar Juara diajang 3 Borders International U19 2022.

para pecinta bulutangkis Indonesia kembali dibuat bangga oleh anak-anak muda Indonesia di dunia bulutangkis.

Pasalnya anak-anak muda U19 Indonesia sukses membrorong semua gelar juara diajang 3 Borders International U19 2022 kemenangan tersebut seakan menjadi oase pelipur lara bagi pecinta bulutangkis Indonesia.

Baca Juga: 5 Potret Cantik Pebulutangkis Thuy Linh Nguyen Bikin Meleleh Bela Vietnam di Sea Games 2021, Bungkam Gregoria

Indonesia berjaya di 3 Borders International U19 2022, yang dilangsungkan pada 13-15 Mei tepat saat final Thomas Cup 2022.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x