Sea Games 2021: Febby/Ribka Tumbang di Quarter Finals, Netizen Beri Kritik Pedas untuk Febby Valencia

- 20 Mei 2022, 15:25 WIB
Ribka Sugiarto-Febby Valencia. Jadwal final badminton putri beregu Indonesia vs Thailand hari ini Rabu, 18 Mei 2022 siaran langsung dan link live streaming.
Ribka Sugiarto-Febby Valencia. Jadwal final badminton putri beregu Indonesia vs Thailand hari ini Rabu, 18 Mei 2022 siaran langsung dan link live streaming. /Tangkap layar Instagram/@badminton.ina

Baca Juga: Profil Mia Audina Tjiptawan, Si Anak Ajaib Penentu Kemenangan Indonesia di Piala Uber 1994

Febby Valencia Dwijayanti Gani/Ribka Sugiarto yang menjadi andalan Indonesia gagal memetik poin usai tumbang di Quarter Finals Sea Games 2021.

Usai menelan kekalahan dari lawannya, pasangan ganda putri wakil Indonesia banjir kritikan dari netizen.

"Koh Didi pertimbangin lagi yah Febby, Ribka ini. Kasian ribka soalnya pontang panting, i'm sorry Febby keliatannya mageran, mungkin bisa dicoba-coba lagi Ribka sama Lanny mungkin? Tapi ini ya pertama kali debut mungkin Febby bisa diperbaiki lagi ya semangat," komentar dari akun @Rianawidiss

Baca Juga: Bukan Marcus Gideon, 3 Pebulutangkis Tampan ini Sukses Taklukan Hati Bidadari, Nomor 2 Tajir Melintir

"Febby coba lebih semangat lagi ngejar bolanya, kaya sedang tik Tokan itu loh. Kasian Ribkanya pontang panting tapi Febby keliatannya mageran," komentar akun @darkbl19

"Febby jujur, what's wrong? Ragu-ragu banget kalo ngambil bola. Ribka cover kesana kesini loh," komentar akun @patiscerie

 

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x