Pantas Saja Berani Lamar Valencia Tanoesoedibjo, Ternyata Segini Kekayaan Kevin Sanjaya: Aku Mencintaimu....

- 6 Agustus 2022, 12:22 WIB
Kisah Cinta Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo
Kisah Cinta Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo /Tangkapan layar Instagram/ @cosmoindonesia/

Juara Hongkong Terbuka 2017, Juata Final BWF Super Series 2017, Juara India Master 2018 Juara India Open 2018, Juara All England 2018, Juara Indonesia Open 2018, Juara Japan Open 2018, Juara Denmark Open 2018, Runner Up France Open 2018, Juara Fuzhou China Open 2018.

Juara Hongkong Open 2018, Juara Malaysia Master 2019, Juara Indonesia Master 2019, Juara Indonesia Open 2019, Juara Japan Open 2019. Juara China Open 2019, Juara Denmark Open 2019, Juara France Open 2019, Juara Fuzhou China Open 2019 Perak Kejuaraan Bulutangkis Asia.

Baca Juga: BWF World Championships 2022: Kekuatan Indonesia, Ganda Putra Ahsan/Hendra Tersukses di Ajang Ini

Juara Indonesia Master 2020, Runner Up All England 2020, Juara Piala Thomas 2020 (beregu putra), Runner Up French Open 2021, runner up Indonesia Masters 2021, Juara Indonesia Open 2021, dan runner up BWF World Tour Finals 2021.

Terlepas dari itu, paling tidak ada beberapa turnamen kelas dunia dengan pendapatan luar biasa yang diperoleh Kevin.

Pertama turnamen Indonesia Open dengan pendapatan senilai $92.500 usai jadi juara pertama, kemudian Victor China Open dengan penghasilan sekitar $74.000, lalu Denmark Open sebesar $57.350

Selain itu, Japan Open dengan pendapatan yang masuk kantong Kevin Sanjaya senilai $55.500, terus French Open dengan pendapatan $55.500, lalu ada China Open dengan pendapatan $51.800.

Baca Juga: Beda Kevin-Valencia, Asmara Ratchanok Kandas Hingga Mantan Kekasih Banting Stir, Kabar Terbaru Bikin Cengang!

Kemudian, Minions juga mendapat $30.000 dari HSBC World Tour Finals, tak henti disitu, Kevin demikian pendapat pundi-pundi $27.650 dari Malaysia Masters.

Selanjutnya, The Minions memperoleh pendapatan $27.650 dari Indonesia Masters, lalu dari Asian Championships $15.200, Singapore Open mendapatkan penghasilan $4.970

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x