5 Ciri Hubungan yang Tidak Akan Bertahan Lama, Pastikan Ciri ini Tidak Ada dalam Hubunganmu

- 14 Mei 2022, 10:04 WIB
Ilustrasi Relationship
Ilustrasi Relationship /Pixabay/

Sehingga membuat hubungan tersebut tidak bertahan lama, karena setelah rasa penasarannya sudah terpenuhi, orang tersebutpun akan pergi.

Terkadang hal ini sulit bagi kita untuk mengetahuinya, apalagi orang tersebut adalah orang yang kita kagumi dari sejak lama.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Mengungkapkan Rasa Cemburu Pada Kekasih

2. Tidak peduli ego

Yang namanya menjalin hubungan, pasti ada dua orang yang memiliki sifat, watak, dan perilaku yang berbeda.

Dimana masing-masing dari keduanya, harus mengerti segala sesuatu hal yang ada pada pasangannya, agar terciptanya hubungan yang baik.

Namun terkadang banyak pasangan yang masih bersikap egois, sehingga membuat hubungan tersebut tidak bertahan lama.

Sikap egois ini biasanya dipengaruhi karena pemikiran yang belum dewasa, atau adanya pengaruh dimana ia selalu dipaksa untuk memahami situasi orang lain, dan yang jadi imbasnya adalah pasangannya sendiri.

3. Mudah curiga

Menumbuhkan rasa percaya ke pasangan memang sangat berat, namun bukan berarti harus terus curiga.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x