5 Rekomendasi Tempat Wisata Bersejarah di Jawa Tengah, Dijamin Liburanmu Menjadi Sangat Berkesan

- 21 September 2023, 11:32 WIB
5 Rekomendasi Tempat Wisata Bersejarah di Jawa Tengah, Dijamin Liburanmu Menjadi Sangat Berkesan \ig\@guara.tour
5 Rekomendasi Tempat Wisata Bersejarah di Jawa Tengah, Dijamin Liburanmu Menjadi Sangat Berkesan \ig\@guara.tour /

HALOYOUTH - Berwisata ke Jawa Tengah tidak akan membuat waktu liburanmu terbuang sia-sa, karena Provinsi dengan Ibukota Semarang ini memiliki segudang destinasi wisata yang sangat mempesona mulai dari gunung, pantai, sejarah religi hingga budaya menjadi andalan utamanya.

Jadi kalau kamu memiliki rencana berlibur ke Jawa Tengah dalam waktu dekat berikut 5 rekomendasi tempat wisata yang harus dikunjungi, sebagaimana dikutip HALOYOUTH dari berbagai sumber.

1. Candi Prambanan

Candi Prambanan. (Foto: Dok. Istimewa)
Candi Prambanan. (Foto: Dok. Istimewa)

Candi Prambanan yang berada di perbatasan Klaten Jawa Tengah merupakan tempat wisata yang harus kamu kunjungi karena pesona keindahannya tiada duanya, penduduk daerah Prambanan juga sangat ramah terhadap wisatawan lokal maupun asing.

Candi Prambanan memiliki tiga candi utama di halaman utamanya yaitu candi Wisnu, candi Brahma dan candi Jiwa, ketiga candi tersebut merupakan lambang Trimurti dalam kepercayaan Hindu sementara halaman kedua memiliki 224, Candi Prambanan juga memiliki relief candi yang memuat kisah Ramayana. 

Menurut para ahli relief tersebut mirip dengan cerita Ramayana yang diturunkan lewat tradisi lisan, relief lain yang menarik adalah pohon Kalpataru yang dalam agama Hindu dianggap sebagai pohon kehidupan, kelestarian dan keserasian lingkungan wisata Candi Prambanan sangat cocok untuk mengisi kegiatan liburanmu apalagi saat liburan panjang seperti libur nasional ataupun hari libur lainnya.

Baca Juga: Kalian Harus Tahu! Inilah 4 Waktu yang Tepat untuk Minum Air Putih, Rasakan Sendiri Manfaatnya

Halaman:

Editor: Saepudin Bahri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x