5 Rekomendasi Tempat Wisata yang Cocok Dikunjungi saat Libur Akhir Pekan di Purwakarta

- 1 Oktober 2023, 20:05 WIB
5 Rekomendasi Tempat Wisata yang Cocok Dikunjungi saat Libur Akhir Pekan di Purwakarta/
5 Rekomendasi Tempat Wisata yang Cocok Dikunjungi saat Libur Akhir Pekan di Purwakarta/ /Tangkapan Layar//Instagram @purwakartakeren dan @tamanbatu.pwk

HALOYOUTH - Purwakarta merupakan salah satu Kabupaten di Provinsi Jawa Barat yang terletak di tengah kota besar antara Bandung dan Jakarta yang memiliki berbagai tempat wisata instagramable.

Kabupaten kecil penuh pesona yang lahir dari harapan Wibawa Karta Raharja kini menjadi kota sejuta impian dengan berbagai cerita dan tempat wisata yang mampu memberikan kenangan bagi pengunjungnya.

Bagi kamu yang berkunjung ke Purwakarta beragam tempat wisata di Tatar Sunda Bumi Nusantara dengan suguhan nuansa khas gapura Indung Rahayu, aslinya udara situ Wanayasa, gagahnya Gunung Parang dan Burangrang indahnya senja Waduk Jatiluhur pun megahnya air mancur Sri Baduga akan kamu dapatkan.

Bagi kamu yang ingin menghabiskan liburan di Purwakarta, berikut 5 rekomendasi tempat wisata yang sangat cocok dikunjungi bersama keluarga ataupun orang tercinta, sebagaimana dikutip HALOYOUTH dari berbagai sumber.

1. Taman Batu Purwakarta 

Pesona kolam renang Taman Batu Purwakarta
Pesona kolam renang Taman Batu Purwakarta /instagram/@tamanbatu.pwk

Taman Batu Purwakarta merupakan wahana wisata air alami berasal dari mata air Cijanun yang terletak di lereng perbukitan kaki Gunung Burangrang, terdapat beberapa kolam renang bertingkat dengan kedalaman yang bervariasi mulai dari 40 cm hingga 4 meter.

Ditambah hamparan batu-batu alam aneka ukuran yang tersebar di sekitar kolam membuat destinasi wisata Purwakarta ini terlihat sangat unik rasakan lah sensasi berenang di air dingin yang begitu jernih dan Nikmatilah panorama alam sekitar yang eksotis dan menenangkan.

Halaman:

Editor: Saepudin Bahri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x