7 Kota Metropolitan Terbesar di Indonesia, Apakah Kota Kalian Termasuk?

- 29 Agustus 2023, 16:45 WIB
7 Kota Metropolitan Terbesar di Indonesia, Apakah Kota Kalian Termasuk?
7 Kota Metropolitan Terbesar di Indonesia, Apakah Kota Kalian Termasuk? /beritajakarta.id

Kota Surabaya memiliki luas sekitar 350. 54 KM2 dan memiliki jumlah penduduk sekitar 2. 806. 36 jiwa, Kota Surabaya juga menjadi Ibukota dari Provinsi Jawa Timur.

Baca Juga: 6 Bangunan Paling Angker di Indonesia, Salah Satunya Pernah diangkat Menjadi Film Horor

3. Kota Medan

Ilustrasi. Kota Medan/Dok. Freepik.com
Ilustrasi. Kota Medan/Dok. Freepik.com

Kota terbesar di pulau Sumatera ini memiliki luas sekitar 265 KM2, Kota Medan memiliki jumlah penduduk sekitar 2. 467. 183 jiwa dan menjadi Ibukota Provinsi Sumatera Utara. 

4. Kota Bandung 

Ilustrasi Kota Bandung.
Ilustrasi Kota Bandung.

Bandung yang mendapat julukan Kota Kembang ini memiliki luas wilayah sekitar 167. 67 KM2, Kota Bandung memiliki jumlah penduduk sekitar 2. 341. 097 jiwa dan menjadi Ibukota Provinsi Jawa Barat.

5. Kota Makassar 

Ilustrasi Kota Makassar.
Ilustrasi Kota Makassar.

Halaman:

Editor: Saepudin Bahri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x