5 Sumber Kekayaan Kevin Sanjaya, Ternyata Tidak Hanya dari Badminton Loh, Yuk Intip!

- 25 September 2023, 02:06 WIB
Kevin Sanjaya dan istri, Valencia Tanoesoedibjo
Kevin Sanjaya dan istri, Valencia Tanoesoedibjo /Gambar hasil tangkapan layar Instagram: @kevin_sanjaya/

Sumber kekayaan Kevin Sanjaya datang dari endorsement. Ia  menerima endorse dari beberapa brand ternama di Indonesia. Tidak hanya terkait brand olah raga melainkan juga brand ponsel, minuman, dan perawatan wajah.

Kevin juga diketahui memegang brand ambassador Whitelab yaitu perwatan kulit asli Indonesia. Selain itu, ia juga menerima brand kendaraan roda tiga premium, dan Can-Am.

2. Sponsor

Kevin bekerja sama dengan berbagai sponsor di tanah air. Seperti  sponsor terkait peralatan badminton hingga produk sehari-hari yang biasa dipakai.

Dari sponsor itu, tentu membuat kekayaan Kevin semakin bertambah.

Baca Juga: Lakalantas Pantura Sering Telan Korban Jiwa, Mahasiswa Desak Kadishub dan Kasatpol PP Kab. Tangerang Dicopot!

3. Bonus dari Pemerintah

Pada Asians Games 2019, Kevin dan Marcus meraih medali emas. Berkat presatasi pada ajang tersebut, keduanya mendapat bonus dari Pemerintah senilai 2 miliar.

Selain itu, Kevin dan Marcus juga pernah mendapat bonus dari pemerintah senilai 250 juta saat menjuarai All England 2017.

4. Hadiah hasi juara

Halaman:

Editor: Bakri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah