Tes Psikologi: Posisi Tidur Ini Bisa Ungkap Tentang Kualitas Tinggi Kepribadian Kamu

- 14 Desember 2021, 11:30 WIB
Tes Psikologi: Posisi Tidur Ini Bisa Ungkap Tentang Kualitas Tinggi Kepribadian Kamu
Tes Psikologi: Posisi Tidur Ini Bisa Ungkap Tentang Kualitas Tinggi Kepribadian Kamu /Tangkapan layar The Mind Journal/

HALOYOUTH – Tes psikologi ini akan ungkap bagaimana kualitas tinggi dari kepribadian kamu berdasarkan posisi kamu ketika tidur.

Posisi tidur yang sering kamu lakukan ternyata bisa mengungkap kepribadianmu, salah satunya memiliki kualitas yang tinggi dalam diri kamu.

Jika kamu ingin mengetahui bagaimana kualitas tinggi kepribadianmu dengan melihat posisi kamu ketika tidur, kamu bisa ikuti tes psikologi ini dengan mudah.

Posisi tidur merupakan gerakan alam bawah sadar kamu dengan tidak sadar kamu pun tidak mengetahuinya dan kamu tidak bisa mengontrolnya.

Baca Juga: Tes Psikologi: Apa yang Kamu Lihat Pertama Kali Akan Ungkap Sesuatu

Jadi, hal itu akan mengatakan banyak tentang kepribadianmu dan siapa diri kamu ketika bangun. Inilah sebabnya mereka mengatakan rahasianya ada di dalam tidur dan posisi ketika tertidur.

Berikut ini penjelasan tes psikologi yang akan mengungkap kepribadian kamu berdasarkan posisi tidur. Kamu perhatikan gambar di artikel ini, kemudian cocokkan dengan penjelasan berikut.

1. Posisi tidur nomor satu
Jika kamu sering lakukan posisi tidur nomor satu, ini adalah posisi janin (meringkuk seperti bayi) posisi ini merupakan posisi yang umum dan populer dikalangan perempuan menurut spesialis tidur Chris Idzikowski.

Orang yang sering tidur dengan posisi meringkuk ini diketahui bahwa mereka orang yang terlihat tangguh, tetapi sensitif, pemalu, dan mencari kenyamanan dan keamanan dalam hidupnya.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Mind Journal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x