7 Ide Bisnis yang Cocok Untuk Mahasiswa, Kamu Harus Coba

- 3 Juni 2022, 07:13 WIB
Ilustrasi/Mahasiswa
Ilustrasi/Mahasiswa /Getty Images/iStockphoto


HALOYOUTH - Menjadi seorang mahasiswa biasanya jauh dari orang tua dan harus terbiasa mandiri, terutama mandiri secara finansial.

Kebutuahnya yang banyak terkadang tidak tercupi oleh uang kiriman dari orang tua, hal ini membuat mahasiswa harus memutar otak agar uang yang ia punya biasa produktif.

Sehingga banyak mahasiswa yang mencari kerja sampingan yang biasa ia kerjakan sambil kuliah untuk menambah uang sakunya.

Tak sedikit juga perusahaan yang membuka kesempatan untuk para mahasiswa untuk bekerja part time.

Baca Juga: 8 Tips Menjadi Produktif Agar Membentuk Pribadi Sukses, Simak Penjelasan Berikut

Namun bagi mahasiswa yang sulit bekerja dibawah tekanan ini kurang cocok. Tambah lagi waktu bekerja yang tidak fleksibel bisa mengganggu waktu belajar.

Berikut ini beberapa ide jualan yang bisa mahasiswa coba.

1. Penulis

Menjadi seorang penulis hal ini bisa ditekuni untuk mahasiswa yang gemar menulis, dari pada hanya menulis diary, mahasiswa bisa menghasilkan cuan dari tulisannya.

Pekerjaan ini sangat fleksibel tanpa harus mendatangi kantor, menulis bisa dilakukan di mana pun dan kapan pun. Cukup dengan bermodalkan ide dan lepotop bahkan sekedar handphone kamu bisa menekuni pekerjaan ini.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x