Begini Cara Agar Tidak Merasa Takut, Cemas, dan Sedih saat Diberi Ujian, Kata Ustadz Abdul Somad

- 16 Februari 2022, 16:36 WIB
ustadz abdul somad
ustadz abdul somad /Ss Instagram @ustadzabdulsomad_official/

HALOYOUTH - Ustadz Abdul Somad (UAS), melalui ceramahnya memberikan penjelasan mengenai cara agar kita tidak merasa takut, cemas dan sedih ketika diberikan ujian oleh Allah SWT.

Setiap manusia, pasti diberikan ujian dan masalah oleh Allah SWT. Dan terkadang, ketika masalah itu datang kita menjadi cemas, takut, dan sedih.

Lalu, bagaimana agar kita tetap tenang, tidak cemas, takut bahkan berlarut-larut dalam kesedihan ketika masalah dan ujian hidup menimpa kita?

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Ungkap Bacaan Doa Agar Terlindung dari Jin dan Setan

"Innalaha ma'ana, Laa tahzan, jangan risau, jagan susah hati, jangan gundah, jangan cemas, Innalaha ma'ana (Allah bersama dengan kita), apa maknanya? Kebahagiaan hakiki hanya akan didapat kalau kita merasakan kebersamaan dengan Allah SWT," ucap Ustadz Abdul Somad, dikutip Haloyouth.com dari kanal Youtube dakwah insani diunggah pada 15 Februari 2022.

Jadi, ketika kita sedang diberikan ujian oleh Allah SWT, jangan pernah takut, sedih bahkan cemas, karena Allah SWT selalu bersama kita.

Saat kita benar-benar merasa bahwa, kita tidak sedirian, akan selalu ada Allah yang menemani, kita tidak hanya merasa tentram, tapi juga akan mendapat kebahagia.

Karena, kita selalu ditemani oleh Allah SWT dalam setiap keadaan kita, Bahagia maupun, ketidak kita sedang merasa banyak masalah.

Baca Juga: Hati-hati Dalam Mencintai, Karena Jika Salah Akibatnya Akan Seperti ini, Kata Ustadz Hanan Attaki

Halaman:

Editor: Mukhamad Rozali

Sumber: Youtube dakwah insani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x