Keutamaan dan Pahala Puasa Hari ke-16 di Bulan Suci Ramadhan

- 7 April 2022, 16:04 WIB
Ilustrasi ramadhan /xegxel/pixavay
Ilustrasi ramadhan /xegxel/pixavay /

HALOYOUTH - Keutamaan dan pahala puasa pada hari ke 16 di bulan suci Ramadhan salah satunya yaitu, Allah SWT akan memberikan kalian pada hari kalian dibangkitkan dari kubur enam puluh pakaian untuk kalian pakai, dan enam puluh onta untuk kalian kendarai.

Tidak hanya itu banyak keutamaan dan pahala yang bisa kita ambil, sebagai umat muslim di bulan suci Ramadhan yang penuh dengan kebaikan dan keberkahan.

Berikut dikutip haloyouth.com dari kanal YouTube heri channel yang diunggah pada, 26 April 2021.

Baca Juga: Manfaat Air Rendaman Kurma untuk Kesehatan Menurut dr. Zaidul Akbar, Cocok untuk Buka Puasa

Inilah keutamaan dan pahala puasa hari ke 16 di bulan suci Ramadhan.

Keutamaan dan pahala puasa hari ke 16 di bulan suci Ramadhan yaitu, Allah SWT akan memberikan kalian pada hari kalian dibangkitkan dari kubur enam puluh pakaian untuk kalian pakai, dan enam puluh onta untuk kalian kendarai.

Dan Allah SWT akan mengirimkan awan untuk menaungi kalian dari sengatan panas pada hari itu.

Oleh sebab itu mari kita semuanya semangat dalam menjalankan puasa Ramadhan tahun ini.

Dengan melakukan segala kebaikan atau amalan-amalan yang wajib maupun sunnah di bulan suci yang penuh dengan ladang pahala dan kebaikan ini.

Halaman:

Editor: Mukhamad Rozali

Sumber: YouTube heri channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah