Penyebab Munculnya Uban di Masa Remaja, Nomor 3 Wajib Dihindari

- 6 Juni 2021, 18:15 WIB
ilustrai penyebab rambut putih
ilustrai penyebab rambut putih /

3. Stres

Jika masa remaja mu sering mengalami stres bisa saja itu faktor kenapa kamu rambut mu mulai beruban. Hal ini dikarenakan sel yang bertugas dalam pewarnaan rambut akan rusak jika kamu mengalami stres.

Baca Juga: Bahaya Konsumsi Mie Instan Mentah, Berisiko Kanker dan Infeksi Usus

4. Produk perawatan rambut yang salah

Menjaga rambut memang dianjurkan agar rambut tampak sehat dan kuat, akan tetapi banyak orang salah dalam memilih produk perawatan rambut. 

Pilihlah produk perawatan rambut yang aman agar rambut mu tidak dipenuhi uban, kamu bisa memilih produk yang berbahan alami seperti aloevera, urang aring dan lain sebagainya.

5. Merokok

Merokok di masa remaja memiliki risiko mengalami uban 2,5 kali lebih cepat dibandingkan yang tidak merokok. Hal ini dikarenakan gaya hidup yang tidak sehat dapat memicu uban lebih dini.

Baca Juga: Sukses Raih Gelar Sarjana Ekonomi, Hana Saraswati Berencana Akan Melanjutkan S2

6. Autoimun

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah