Inilah Cara Sederhana Menjaga Kesehatan Mental

- 22 Desember 2021, 09:10 WIB
Simak 7 tips mengelola dan memulihkan kesehatan mental berkaitan dengan pandemi Covid-19, berikut selengkapnya.
Simak 7 tips mengelola dan memulihkan kesehatan mental berkaitan dengan pandemi Covid-19, berikut selengkapnya. /Pixabay/Wokandapix

HALOYOUTH - Mungkin kelihatan nya sangat simpel tapi sangat bermanfaat dalam menjaga kesehatan mental kita

Berikut ini beberapa tanda kita harus lebih menjaga kesehatan mental kita, mungkin bisa bermanfaat untukmu.

1. Berkata dan Berpikir Positif pada Diri

Cara pandang dalam menilai diri sendiri sangat memperngaruhi kondisi perasaan. Ketika kita mempersepsikan diri dengan sudut buruk.

ketika kita memandang hidup kita secara negatif itu salah,kamu harus berpikir positif tentang diri sendiri dan percaya diri.

Baca Juga: Memperingati Hari Ibu, Begini Kisah Awal Mula Hari Ibu di Indonesia

2. Tuliskan Hal-hal yang Patut Disyukuri

Cara sederhana untuk meningkatkan rasa bersyukur adalah membuat jurnal dan menuliskan berbagai hal yang patut disyukuri setiap harinya.

Merenungkan rasa terima kasih atas apa yang telah diberikan efektif dalam menjaga kesehatan mental diri sendiri.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah