Anda Pemalu? Ini Tips untuk Mengatasinya

- 9 April 2022, 12:01 WIB
Ilustrasi malu. Anda Pemalu? Ini Tips untuk Mengatasinya
Ilustrasi malu. Anda Pemalu? Ini Tips untuk Mengatasinya /Pixabay/geralt/

Baca Juga: Fakta dan Mitos Seputar Mata Bintitan, Yuk Simak Penjelasannya

Dari ketiga itu mungkin terkesan gejala yang sangat mirip. Namun sebenarnya berbeda. Perbedaannya adalah sebagai berikut:

Introvert adalah dimensi yang membahas tentang kepribadian bagaimana cara seseorang melakukan charging energi mereka. Ketika energi orang ini habis itu nge-charge emosinya ketika sedang sendirian.
Sedangkan pemalu adalah kecenderungan orang untuk merasa ketakutan secara negatif oleh orang lain dalam situasi sosial.

Namun social anxiety disorder adalah sudah masuk kedalam gangguan mental. Artinya kondisi ini harus didiagnosis oleh psikolog.

Jadi dari diagnosis seorang pemalu itu bukan termasuk social anxiety disorder.

Baca Juga: Bisa Dilakukan di rumah! Begini Cara Mengobati Mata Minus dengen Mudah

Berikut merupakan dua cara yang dapat mengatasi sifat pemalu

1. Fake it until you make it
Sebagai contoh Anda adalah tipe seseorang yang pemalu. Itu biasanya udah panik sendiri jika waktu pertama kali diminta meminpin aktifitas kelas. Yang notabene satu kelas itu ada 30-40an mahasiswa. Akan tetapi, Anda memberikan mantra pada diri sendir bahwa Anda adalah orang yang easy going. Dan mantra ini juga dapat membantu diri Anda.

Jadi, dari situ bisa kita simpulkan bahwa saat orang memfokuskan pikiran mereka terhadap goal yang sudah disusun, mereka akan cenderung dipersepsikan.

2. Cobalah buat tidak terlalu berekspektasi terlalu tinggi

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah